Acara sosialisasi dilaksanakan pada Hari Jumat pagi, 18 Maret 2022 setelah kegiatan olahraga bersama di Puslatbang PKASN. Hadir pada acara sosialisasi produk KPR tersebut, Kepala Puslatbang PKASN memberikan sambutan dan mendorong para pegawai khususnya para pegawai muda yang berminat untuk memiliki rumah melalui program KPR Bank Mandiri