Menu Close

Pelatihan Kepemimpinan dan Manajerial ASN

Deskripsi Singkat

Pelatihan Kepemimpinan dan Manajerial ASN

Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat I adalah pelatihan struktural kepemimpinan madya yang dikuti pejabat pimpinan tinggi atau non-Pegawai ASN yang setara dengan jabatan pimpinan tinggi, dan memenuhi persyaratan untuk mengikuti PKN Tingkat I.

Tujuan Penyelenggaraan Pelatihan Kepemimpinan Tingkat I adalah untuk mengembangkan kompetensi Peserta guna memenuhi standar kompetensi manajerial JPT Madya.

Kompetensi yang dikembangkan dalam Pelatihan Kemepimpinan Tingkat I merupakan kompetensi kepemimpinan kolaboratif, yaitu kemampuan melakukan pengembangan kapasitas kepemimpinan kolaboratif, kemampuan berkolaborasi dengan pemangku kepentingan dalam menangani isu kebijakan nasional yang bersifat strategis, serta kemampuan memimpin pencapaian arah kebijakan lintas instansi/sektor, yang dibentuk dengan :

  1. Pengembangan kapasitas kepemimpinan kolaboratif dengan menjunjung etika dan integritas kepemimpinan
  2. Kemampuan berpikir holistik dalam menyelesaikan isu kebijakan nasional yang bersifat strategis dan membangun jejaring kebijakan, baik secara nasional, regional maupun internasional
  3. Kemampuan memimpin pencapaian arah kebijakan lintas instansi/sektor melalui pengelolaan perubahan secara tepat.

Struktur Kurikulum

  1. Self Mastery (Mengelola Diri)
  2. Pengembangan Kepemimpinan Kolaboratif; dan
  3. Etika dan Integritas;
  4. Pengelolaan Kebijakan
  5. Framework Manajemen Kebijakan Publik
  6. Komunikasidan Advokasi Kebijakan
  7. Isu Strategis Kebijakan
  8. Benchmarking (tematik)
  9. Pengelolaan Perubahan
  10. Berpikir Holistik
  11. Digital Leadership
  12. Membangun Kolaborasi
  13. Aktualisasi Kepemimpinan
  14. Policy Paper
  15. Proyek Perubahan


Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II adalah pelatihan struktural kepemimpinan pratama yang diikuti oleh Pegawai Negeri Sipil yang menduduki JPT Pratama atau yang telah memenuhi persyaratan dokumen sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Tujuan Penyelenggaraan untuk mengembangkan kompetensi Peserta dalam rangka memenuhi standar kompetensi manajerial JPT Pratama.

Kompetensi yang dikembangkan dalam PKN Tingkat II merupakan kompetensi kepemimpinan strategis, yaitu kompetensi manajerial Peserta untuk menjamin akuntabilitas jabatan yang meliputi :

  1. Tersusunnya rumusan alternatif kebijakan yang memberikan solusi;
  2. Tercapainya hasil kerja unit selaras dengan tujuan organisasi;
  3. Terwujudnya pengembangan strategi yang terintegrasi untuk mendukung pencapaian tujuan organisasi;

Terwujudnya kapabilitas pada unit kerja untuk mencapai outcome organisasi.  

Struktur Kurikulum

  1. Self Mastery (Mengelola Diri)
    1. Dinamika Energi Perubahan
    2. Integritas Kepemimpinan
  2. Kepemimpinan Strategis
    1. Organisasi Adaptif
    2. Kepemimpinan Entrepreneur
    3. Organisasi Pembelajaran (LO)
  3. Manajemen Strategis
  4. Visitasi Agenda Pembelajaran
  5. Visitasi Kepemimpinan Nasional
  6. Proyek Perubahan
  7. Aktualisasi Kepemimpinan
  8. Dialog Strategis
  9. Isu Strategis
  10. Marketing Sektor Publik

Pelatihan Kepemimpinan Administrator yang selanjutnya disingkat PKA adalah pelatihan struktural kepemimpinan administrator sebagaimana diatur dalam peraturan pemerintah yang mengatur mengenai manajemen pegawai negeri sipil, yang bertujuan untuk mengembangkan Kompetensi Peserta dalam rangka memenuhi standar Kompetensi manajerial Jabatan Administrator.

Kompetensi yang dikembangkan dalam PKA merupakan Kompetensi kepemimpinan manajemen kinerja, yang merupakan Kompetensi manajerial Peserta untuk menjamin terlaksananya akuntabilitas Jabatan Administrator.

Untuk mencapai Kompetensi kepemimpinan sebagaimana dimaksud, dilaksanakan melalui 4 (empat) agenda pembelajaran PKA, yang meliputi:

  1. Agenda kepemimpinan Pancasila dan nasionalisme;
  2. Agenda kepemimpinan kinerja;
  3. Agenda manajemen kinerja; dan
  4. Agenda aktualisasi kepemimpinan.

Pelatihan Kepemimpinan Pengawas yang selanjutnya disingkat PKP adalah pelatihan struktural kepemimpinan pengawas sebagaimana diatur dalam peraturan pemerintah yang mengatur mengenai manajemen pegawai negeri sipil, yang bertujuan untuk mengembangkan Kompetensi Peserta dalam rangka memenuhi standar Kompetensi manajerial Jabatan Pengawas.

Kompetensi yang dikembangkan dalam PKP merupakan Kompetensi kepemimpinan melayani, yaitu Kompetensi manajerial Peserta untuk menjamin terlaksananya akuntabilitas Jabatan Pengawas guna mengendalikan kegiatan pelaksanaan pelayanan publik yang dilakukan oleh Pejabat Pelaksana sesuai dengan standar operasional prosedur.

Untuk mencapai Kompetensi kepemimpinan, dilaksanakan melalui 4 (empat) agenda pembelajaran PKP, yang meliputi:

  1. Agenda kepemimpinan Pancasila dan bela negara;
  2. Agenda kepemimpinan pelayanan;
  3. Agenda pengendalian pekerjaan; dan
  4. Agenda aktualisasi kepemimpinan.

Pengampu Mata Pelatihan

NoAgendaFasilitator
1.Overview Kebijakan Pelatihan Deputi
2.Penjelasan TartibKapusbangkom Pimnas dan Manajerial ASN
3.PKKTrustco
4.Etika dan Integritas1. Dr. Ir. Nana Rukmana, MA
2. Dr. Makhdum Priyatno, M.A
3. Drs. Panani, MA.
5.Konsep Proyek Perubahan1. Dr. Basseng, M.Ed
2. Dr. P. Marpaung, M.Sc.
6.Berpikir Holistik1. Dr. Basseng, M.Ed
2. Elly Fariani, Ak., M.Sc.
7.Membangun Kolaborasi1. Dr. Tri Widodo WU, SH., MA.
2. Dra. Purwastuti, MBA.
8.Kepemimpinan Digital1. Dr. Tri Widodo WU, SH., MA.
2. Dra. Purwastuti, MBA.
3. Dr. P. Marpaung, M.Sc
9.Pembimbingan ProperCoach
1. Ir. Brisma Renaldi, MM
2. Dr. Pangihutan Marpaung, M.Sc.
3. Dra. Purwastuti, MBA.
4. Dr. Winantuningtyastiti Swasanani, M.Si
5. Ir. Ambar Rahayu, MNS.
6. Dr. Elly Fariani, Ak., M.Sc.
7. Ir. Choirul Djamhari, M.Sc., Ph.D.
8. Ir. Setia Budhy Algamar, MURP
10. Drs. Panani, MA
11. Dr. Ir. Suharyoto, MS
12. Dr. Makhdum Priyatno, M.A.
10.Kerangka Manajemen Kebijakan1. Dr. Muhammad Taufiq, DEA.
2. Dr. Winantuningtyastiti, M.Si
3. Dra. Purwastuti, MBA.
11.Komunikasi dan Advokasi Kebijakan1. Dr. Muhammad Taufiq, DEA.
2. Dr. Winantuningtyastiti, M.Si
3. Dra. Purwastuti, MBA.
12.Pengantar Policy Brief1. Dr. Tri Widodo WU, SH., MA.
2. Ir. Setia Budhy Algamar, MURP
13.Pembimbingan Policy Paper1. Ir. Setia Budhy Algamar, MURP
2. Dr. Winantuningtyastiti Swasanani, M.Si
3. Dra. Purwastuti, MBA.
4. Dr. Makhdum Priyatno, M.A.
14.Pembekalan BM 1. Dra. Purwastuti, MBA.
2. Dr. Winantuningtyastiti Swasanani, M.Si

NoMateriJPFasilitator
1.Overview Kebijakan Pelatihan3Kapusbangkompimnas
2.Penjelasan Tatib
3.Dinamika Kelompok 3 Trustco
4.Integritas Kepemimpinan 91. Dr. Winantuningtyastiti Swasanani, M.Si
2. Dr. Ir. Nana Rukmana D. Wirapraja, MA
3. Drs. Panani, MA.
4. Dr. Ir. Suharyoto, MS
5. Dr. Elly Fariani, Ak., M.Sc.
5.Organisasi Adaptif91. Wahyu Suprapti
2. Nelson Barus
3. Dra. Sinta Dame Simanjuntak, MA
4. Dra. Purwastuti, MBA.
5. Dr. Pangihutan Marpaung, M.Sc.
6. Ir. Brisma Renaldi, MM
7. Bambang Sarwono (kemendes)
8. Maryati K (Kemenhub)
6.Kepemimpinan Kewirausahaan 61. Ir. Brisma Renaldi, MM
2. Nelson Barus
3. Dra. Sinta Dame Simanjuntak, MA
4. Dra. Purwastuti, MBA.
5. Dr. Pangihutan Marpaung, M.Sc.
6. Dr. Elly Fariani, Ak., M.Sc.
7. Dr. Winantuningtyastiti Swasanani, M.Si
8. Wahyu Suprapti
7.Organisasi Pembelajaran 61. Dra. Sinta Dame Simanjuntak, MA
2. Desi Fernanda
3. Dr. Pangihutan Marpaung, M.Sc.
4. Dra. Purwastuti, MBA.
5. Yulistyo (KKP)
6. Dadang Dally
7. Ir. Brisma Renaldi, MM
8. Wahyu Suprapti
9. Nelson Barus
10. Ir. Ambar Rahayu, MNS.
8.Dialog Strategis91. Dr. Winantuningtyastiti Swasanani, M.Si
2. Ir. Brisma Renaldi, MM
3. Dr. Pangihutan Marpaung, M.Sc.
4. Dra. Purwastuti, MBA.
5. Yulistyo (KKP)
6. Dadang Dally
7. Ambar Rahayu, MNS.
8. Ir. Choirul Djamhari, M.Sc., Ph.D.
9. Dr. Elly Fariani, Ak., M.Sc.
9.Marketing Sektor Publik 91. Dr. Winantuningtyastiti Swasanani, M.Si
2. Dr. Elly Fariani, Ak., M.Sc.
3. Dr. Pangihutan Marpaung, M.Sc.
4. Dra. Purwastuti, MBA.
5. Yulistyo (KKP)
6. Dadang Dally
7. Ambar Rahayu, MNS.
8. Ir. Choirul Djamhari, M.Sc., Ph.D.
10.Pembekalan VKN3
11.Visitasi Agenda Pembelajaran91. Dra. Sinta Dame Simanjuntak, MA
2. Drs. Panani, MA
3. Ir. Choirul Djamhari, M.Sc., Ph.D.
4. Dr. Ir. Suharyoto, MS
5. Dr. Pangihutan Marpaung, M.Sc.
6. Dra. Purwastuti, MBA.
7. Ir. Ambar Rahayu, MNS.
12.Penjelasan Konsep Proyek Perubahan 91. Ir. Brisma Renaldi, MM
2. Dr. Ir. Suharyoto, MS
3. Dewi Odjar
4. Ir. Sri Ratna
5. Dr. Pangihutan Marpaung, M.Sc.
6. Dra. Purwastuti, MBA.
7. Dr. Winantuningtyastiti Swasanani, M.Si
8. Ir. Ambar Rahayu, MNS.
13.Pembekalan Taking Ownership (Membangun Komitmen Bersama) 31. Ir. Brisma Renaldi, MM
2. Dr. Pangihutan Marpaung, M.Sc.
3. Dra. Purwastuti, MBA.
4. Dr. Winantuningtyastiti Swasanani, M.Si
5. Ir. Ambar Rahayu, MNS.
14.Pembimbingan Proyek Perubahan Dalam Taking Ownership 6Coach
1. Ir. Brisma Renaldi, MM
2. Dr. Pangihutan Marpaung, M.Sc.
3. Dra. Purwastuti, MBA.
4. Dr. Winantuningtyastiti Swasanani, M.Si
5. Ir. Ambar Rahayu, MNS.
6. Dewi Odjar
7. Ir. Choirul Djamhari, M.Sc., Ph.D.
8. Setia Budi Algamar
9. Wahyu Suprapti
10. Drs. Panani, MA
11. Dr. Ir. Suharyoto, MS
12. Dr. Elly Fariani, Ak., M.Sc.
13. Ir. Sri Ratna
14. Bambang Sarwono
15. Gondo Suhadyo
16.Yulistyo
17. Setia Budi Bappenas
18. Lina Marlia
15.Merancang Proyek Perubahan91. Ir. Brisma Renaldi, MM
2. Dr. Ir. Suharyoto, MS
3. Dewi Odjar
4. Ir. Sri Ratna
5. Dr. Pangihutan Marpaung, M.Sc.
6. Dra. Purwastuti, MBA.
7. Dr. Winantuningtyastiti Swasanani, M.Si
8. Ir. Ambar Rahayu, MNS.
9. Ir. Choirul Djamhari, M.Sc., Ph.D.
16.Visitasi Kepemimpinan Nasional33
17.Berbagi Pengalaman Hasil VKN 31. Ir. Brisma Renaldi, MM
2. Dr. Winantuningtyastiti Swasanani, M.Si
3. Ir. Ambar Rahayu, MNS.
4. Dr. Ir. Suharyoto, MS
5. Dra. Sinta Dame Simanjuntak, MA
6. Dewi Odjar
7. Dra. Purwastuti, MBA.
8. Dr. Elly Fariani, Ak., M.Sc.
18.Pembimbingan Rancangan Proyek Perubahan9Coach
19.Seminar Rancangan Proyek Perubahan 10Coach dan Mentor
20.Pembekalan Implementasi Proyek Perubahan 61. Dr. Winantuningtyastiti Swasanani, M.Si
2. Dr. Pangihutan Marpaung, M.Sc.
3. Dra. Purwastuti, MBA
4. Ir. Brisma Renaldi, MM
5. Ir. Choirul Djamhari, M.Sc., Ph.D.
6. Ir. Ambar Rahayu, MNS.
21.Penjelasan Teknis Tahap V

NoAgendaFasilitatorMata PelatihanSpesialisasi
1.Agenda I
Agenda Kepemimpinan Pancasila dan Nasionalisme
1. Drs. Panani, MA
2. Dr. Ir. Suharyoto, MS
3. Drs. MA. Maliki, M.Ed
4. Mewah Sinaga, SE, MM
5. Syam Wahidin, S.Sos, MAP
a. Wawasan Kebangsaan Kepemimpinan Pancasila
b. Bela Negara Kepemimpinan Pancasila
2.Agenda II
Agenda Kepemimpinan Kinerja
1. Sir Labora, S.Pd., M.Ed
2. Dra. Sinta Dame Simanjuntak, MA
3. Ir. Brisma Renaldi, MM
4. Dra. Purwastuti, MBA
5. Dr. Ir. Suseno, MM
6. Ani Suprihartini, SE, MM
7. Mery Hasibuan, S.Pd, MAP
8. Ir. Ivonne Pongoh, M.Si
a. Manajemen Perubahan Sektor Publik
b. Kepemimpinan Transformasional
c. Jejaring Kerja
d. Komunikasi Efektif
Dr. Makhdum Priyatno, MA
3.Agenda III
Agenda Manajemen Kinerja
Mid Rahmalia, SE, M.Sia. Akuntabilitas Kinerja
b. Hubungan Kelembagaan
c. Organisasi Digital
d. Manajemen Kinerja
e. Standar Kinerja Pelayanan
f. Manajemen Penganggaran
g. Manajemen Risiko



Drs. Akhmad Nursalman, M.Si
Dr. Makhdum Priyatno, MA

4.Agenda IV
Agenda Aktualisasi Kepemimpinan
Ferry Firdaus, S.Pd., M.Ed.a. Studi Lapangan Kinerja Organisasi
b. Aksi Perubahan Kinerja Organisasi

NoAgendaFasilitatorMata Pelatihan
1.Agenda I
Agenda Kepemimpinan Pancasila dan Bela Negara
1. Ira Khoiriyah, S.Pd, M.Sc
2. Dr. Ir. Suharyoto, MS
3. Drs. Panani, MA
4. Drs. Akhmad Nursalman, M.Si
5. Mewah Sinaga, SE, MM
a. Etika dan Integritas Kepemimpinan Pancasila
b. Bela Negara Kepemimpinan Pancasila
2.Agenda II
Agenda Kepemimpinan Pelayanan
1. Dra. Indrawati, MTEFL
2. Sir Labora, S.Pd, M.Ed
3. Dra. Sinta Dame Simanjuntak, MA
4. Ir. Brisma Renaldi, MM
5. Dra. Purwastuti, MBA
6. Dr. Ir. Suseno, MM
7. Drs. Muhammad Iqbal Fadillah, M.Ed
8. Mery Hasibuan, S.Pd, MAP
9. Ir. Ivonne Pongoh, M.Si
a. Diagnosa Organisasi
b. Berpikir Kreatif dalam Pelayanan
c. Membangun Tim Efektif
d. Kepemimpinan dalam Pelaksanaan Pekerjaan
3.Agenda III
Agenda Pengendalian Pekerjaan
1. Mid Rahmalia, SE, M.Si
2. Ani Suprihartini, SE, MM
3. Drs. MA. Maliki, M.Ed
4. Bambang Wiyoso, ST, MMSI
a. Teknik Komunikasi Publik
b. Perencanaan Kegiatan Pelayanan Publik
c. Penyusunan RKA Pelayanan Publik
d. Pelayanan Publik Digital
e. Manajemen Mutu
f. Manajemen Pengawasan
g. Pengendalian Pelaksanaan Kegiatan
4.Agenda IV
Agenda Aktualisasi Kepemimpinan
Ferry Firdaus, S.Pd., M.Ed.a. Studi Lapangan Pelayanan Publik
b. Aksi Perubahan Kinerja Pelayanan Publik

Metode Pembelajaran

Pelatihan Kepemimpinan dilaksanakan dalam bentuk pelatihan yang dilakukan melalui jalur pelatihan klasikal dan nonklasikal.

Pelatihan klasikal merupakan proses pembelajaran yang dilakukan secara tatap muka di dalam kelas.

Pelatihan klasikal dilaksanakan dengan ketentuan sebagai berikut: a. Peserta diasramakan; dan b. diberikan kegiatan penunjang berupa kegiatan peningkatan kesegaran jasmani.

Pelatihan nonklasikal merupakan proses pembelajaran yang dilakukan melalui e-learning, bimbingan di tempat kerja, dan/atau metode lain sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

Jadwal Diklat

Aplikasi (Link)

Contact Person

Pusat Pengembangan Kompetensi Kepemimpinan Nasional dan Manajerial ASN
Jalan Administrasi II, Jakarta Pusat 11010
Telp. (021) 536 79591; Fax. (021) 536 77838
Email: pusdiklatkan@lan.go.id

Tanya Pimnas (WA)
0852 9539 8242

Skip to content